![]() |
Perwakilan Dinas Sosial sedang melakukan sambutan di HUT KT ke-59/Istimewa |
![]() |
Seluruh perwakilan KT Kecamatan dan Desa se Kabupaten Brebes/Istimewa |
"Baik itu karang taruna tingkat kecamatan, maupun karang taruna di tingkat desa. Nanti kita sediakan stempelnya", jelasnya.
Ia juga menghibau, dalam waktu dekat Karang Taruna Kabupaten Brebes akan mengadakan acara Bulan Bhakti Karang Taruna di Malahayu. Oleh karena itu, seluruh karang taruna diwajibkan untuk ikut dalam acara tersebut.
"Baik itu karang taruna yang sudah terbentuk, maupun karang taruna yang baru terbentuk, semua harus ikut. Ini juga nanti dihadiri oleh karang taruna provinsi," terangnya.
Kepala Dinas Sosial yang diwakili oleh Ibu Eva, dalam sambutannya juga menghimbau agar karang taruna bergerak untuk memajukan kesejahteraan sosial.
"Karang taruna kami himbau untuk bergerak memajukan kesejahteraan sosial di Kabupaten Brebes", pungkasnya. (KT Tegalglagah).
0 comments
Post a Comment